
Cegah Obesitas Pasca Ramadhan Momen ramadhan telah berlalu, sehingga beberapa orang kembali mengkonsumsi makanan dalam jumlah porsi yang besar dan menyebabkan peningkatan berat badan serta berisiko untuk mengalami obesitas. Hal ini perlu diperhatikan, mengingat obesitas bisa berisiko mengantarkan penderita menuju berbagai penyakit tidak menular (PTM) lainnya yan...

Para pelajar generasi Z yang lahir dan tumbuh di era digital membuat meraka lebih matang dan mandiri dalam hal pemanfaatan teknologi untuk membantu proses belajarnya. Mereka bahkan tahu bagaimana mendidik diri sendiri dan mencari informasi. Penelitian Cambridge International melalui Global Education Census 2018 menunjukan bahwa siswa Indonesia sangat akrab dengan teknologi, bukan han...

Panas dalam termasuk gangguan yang bisa terjadi pada bayi sehingga Si Kecil banyak menangis. Sebenarnya, panas dalam bukan penyakit, lho, melainkan gejala dari gangguan yang sedang terjadi pada tubuh. Penanganan segera sebaiknya dilakukan segera untuk mengatasi gejalanya dan agar cepat sembuh. Ada beberapa obat alami yang bisa mengatasi panas dalam pada bayi yang bisa digunakan...

Kacang almond sangat kaya akan nutrisi yang memang penting dan sangat dibutuhkan oleh tubuh. Tak hanya vitamin, kacang almond juga rendah karbohidrat dan kaya kandungan lemak sehat serta antioksidan. Kacang ini juga bisa dinikmati dengan banyak cara, seperti menjadi taburan kue, diolah menjadi produk susu, dan dikonsumsi langsung dengan cara dipanggang. Bahkan, kacang satu in...

Melatih anak berpikir kritis menjadi bagian penting dalam pembekalan tumbuh kembang anak. Pasalnya, ini akan berguna untuk anak beradaptasi dalam kehidupan sehari-hari, seperti saat membuat keputusan, memahami konsekuensi dari tindakan, dan memecahkan berbagai masalah. Pada dasarnya, dengan melatih anak berpikir kritis, maka orang tua membantu anak membuat keputusan yang baik dan...

Pada hakikatnya Taman Kanak-kanak bukan sekolah, tetapi arena bermain sambil belajar. Di taman ini anak-anak tidak hanya diberikan pendidikan skolastik (pendidikan akademik), namun lebih diutamakan untuk bermain. Dari bermacam-macam permainan itulah nantinya, anak-anak akan memperoleh pembelajaran dan pengetahuan yang lebih berarti daripada sekadar calistung (membaca, menulis dan menghitun...

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) telah mengeluarkan kebijakan tentang Pedoman Penerapan Kurikulum dalam rangka Pemulihan Pembelajaran (Kurikulum Merdeka) sebagai penyempurna kurikulum sebelumnya. Hal ini tertuang pada Kepmendikbudristek No. 56 Tahun 2022, yang menjadi pertanyaan apa sebenarnya Kurikulum Merdeka?. Dikutip dari Buku Saku Tan...

Bermain kembang api adalah salah satu tradisi tahunan yang dilakukan masyarakat Indonesia. Biasanya, aktivitas ini dilakukan pada malam hari raya keagamaan, tahun baru, ataupun ketika sedang berkumpul bersama keluarga. Baik anak kecil maupun orang dewasa menyukai keindahan api yang dihasilkan benda tersebut. Namun hati-hati, jika terlalu dekat, mata berisiko kena percikannya! Ada sejumlah lan...

Profesor Toshiko Kinosita mengemukakan bahwa sumber daya manusia Indonesia masih sangat lemah untuk mendukung perkembangan industri dan ekonomi. Penyebabnya karena pemerintah selama ini tidak pernah menempatkan pendidikan sebagai prioritas terpenting. Tidak ditempatkannya pendidikan sebagai prioritas terpenting karena masyarakat Indonesia, mulai dari yang awam hingga politisi dan pejabat pemerin...

"Panas banget ya hari ini!” Seringkah Anda mendengar pernyataan tersebut terlontar dari orang-orang di sekitar Anda ataupun dari diri Anda sendiri? Anda tidak salah, data-data yang ada memang menunjukkan planet bumi terus mengalami peningkatan suhu yang mengkhawatirkan dari tahun ke tahun. Selain makin panasnya cuaca di sekitar kita, Anda tentu juga menyadari makin banyaknya bencana alam dan...